Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`

Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab` - Hallo sahabat Indonesia Membaca, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel PUPNS, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`
link : Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`

Baca juga


Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`

Pernahkah anda mengalami hal seperti di atas? Ketika semua data sudah beres dan tinggal dikirim, ternyata data tak mau terkirim. Selalu saja muncul kotak dialog `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`. Padahal semua data sudah disimpan dan semua tab telah diperiksa.

Apabila anda mengalami masalah tersebut, maka ikutilah langkah-langkah berikut ;
1.   Bila anda masih berada di laman e-pupns klik tombol log out
2.     Login kembali ke sistem e-pupns
3.      Klik semua tab dimulai Data Utama-Data Posisi-Data Riwayat ( golongan, pendidikan, diklat struktural, diklat Fungsional,  jabatan,  keluarga), Data Guru, Data Dokter dan Stakeholder. Klik / buka semua tab jangan sampai terlewat.
4.    Klik tombol kirim dan setelah data terkirim jangan lupa print out laporan pengiriman data dengan mengklik tombol cetak di sebelah tombol kirim.
5.    Bila usaha pertama gagal, ulangi lagi langkah di atas sampai data e-pupns sukses terkirim ( karena berdasarkan pengalaman, adakalanya harus beberapa kali melakukan langkah tersebut baru data terkirim atau kalau masih belum bisa, kirim data diwaktu jam tidak terlalu sibuk)
6.    Setelah data terkirim pantau terus status verifikasinya dengan cara log in seperti biasa untuk memantau bila ada data yang salah dan data kita diturunkan kembali statusnya. Jika terjadi hal tersebut kita secepatnya harus memperbaiki data sesuai yang diminta petugas verifikasi dan segera mungkin mengirimkan data ke verifikator level 1.

Perlu juga diketahui bahwa data e-pupns yang diverifikasi melalui 4 tahap/level adalah data yang berada di Data Utama dan Data Posisi. Sedangkan Data Riwayat, Data Guru, Data Dokter, diverifikasi hanya di tingkat SKPD.

Inilah penampilan data e-pupns yang telah diverifikasi di level 1;




Demikianlah Artikel Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`

Sekianlah artikel Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab` kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab` dengan alamat link https://membaca-dot.blogspot.com/2015/10/solusi-masalah-e-pupns-belum.html

0 Response to "Solusi Masalah e-PUPNS : `Belum Simpan/Periksa Semua Tab`"

Posting Komentar